Pembinaan Pegawai Untuk Peningkatan Mutu Kinerja

banner 120x600
banner 468x60

DSCF4742

Lensapapua– Bupati Sorong Dr.Drs.Stepanus Malak M,Si. Menyampaikan bahwa pembinaan bagi pimpinan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) termasuk seluruh staf sangat penting. Terutama pengarahan mengenai kinerja.

banner 325x300

Baik itu pembinaan secara internal dari masing-masing SKPD maupun pembinaan dalam tugas-tugas yang berhubungan dengan kegiatan SKPD tersebut. Sehingga apa yang dikerjakan sesuai dengan tugas dan fungsinya masing-masing. Katanya.Kamis 07/8.

Hal ini sangat penting,karena tanpa adanya pembinaan seperti yang kita lakukan ini,maka bisa saja para SKPD tersebut akan menjadi lepas kontrol dan menimbulkan permasalahan-permasalahan baru.Terangnya.

Dengan demikian hal ini akan menjadi alasan baru dari satu kebijakan dengan cara teknis perlu dirapatkan,sehingga kita dapat mengetahui persoalan apa saja yang timbul maupun yang belum dapat diselesaikan. Seperti contoh persoalan tentang ganti rugi,maupun kegiatan yang sedang berjalan,kita harus rumuskan bagaimana cara penyelesaiannya.Beber Bupati. (Red)

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.