6 Titik Jembatan Menuju Kampus Unipa II Akan Segera Diperlebar

banner 120x600
banner 468x60

Jalan menuju kampus Unipa II

Lensapapua–  Sebanyak 6 titik jembatan di jalan menuju kampus Fakultas Kedokteran Unipa II akan segera diperbaiki serta diperlebar, sebelum kedatangan menteri pendidikan dan Kebudayaan harus sudah rampung.Kata Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sorong, Sukadi,BE.M.Si.Kamis 10/4.

banner 325x300

Penjelasan ini disampaikan saat mengadakan kunjungan lapangan ke gedung Fakultas Unipa II yang berlokasi di Distrik Mariat Kelurahan Klamesem Kabupaten Sorong,bersama Tim dari universitas Indonesia (UI),Unipa serta rombongan Bupati Sorong.

Sesuai dengan rencana,pembangunan jembatan tersebut masih untuk sementara,mengingat pembukaan lahan jalan menuju lokasi kampus masih dalam tahap pengerasan,yang tentunya jika dibangun secara permanen tentu tidak akan menghasilkan kualitas yang baik karena kondisi tanah masih labil.Jelas Sukadi.

Disamping itu juga masih harus dilakukan pengikisan atau perataan ,karena kondisi areal jalan tersebut berbukit-bukit, serta untuk memperlancar akses menuju lokasi kampus saat peresmian nanti.

Meskipun kondisi nya cukup sulit disertai dengan cuaca yang juga kurang mendukung,akan tetapi kami akan tetap berupaya semaksimal mungkin agar perbaikan serta pelebaran jembatan tersebut dapat rampung secepatnya. Pungkasnya. (Red)

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.